1. Penyebab Lain dari Kemunduran Kerajaan Majapahit

– Kerajaan Majapahit didirikan oleh Raden Wijaya pada tahun 1293 Masehi atas dukungan Arya Wiraraja (Bupati Madura). Pada masa pemerintahan Hayam Wuruk kerajaan Majapahit menguasai Jawa, Sumatra, Kalimantan, Sulawesi, Malaysia, Kamboja Selatan. Kerajaan Majapahit juga menjaIin kerjasama dengan kerajaan lain, seperti Syangha, Campa, Kamboja dan Annam.

4 Faktor Penyebab Keruntuhan Majapahit

Di Kerajaan Majapahit banyak terjadi pemberontakan. Di masa pemerintahan Jaya Negara terjadi pemberontakan yang dipimpin oleh Rangga Lawe (1309), Sora (1311), Nambi (1316) dan Kuti (1319).

Pada masa pemerintahan Tri Buwana juga banyak terjadi pemberontakan, akan tetapi semua pemberontakan dapat dipadamkan berkat ketangkasan Pasukan Bhayangkara (Pengawal Pribadi Raja) yang dipimpin oleh Patih Gajah Mada. Atas jasa-jasanya raja mengangkat Patih Gajah Mada menjadi seorang Mangkubumi (Perdana Menteri). Pada saat Gajah Mada dilantik jadi Mangkubumi ia mengucapkan Sumpah Palapa.

Pada abad ke- 15 Majapahit mengalami kemunduran. Hal ini disebabkan oleh:

  1. Hayam Wuruk dan Patih Gajah Mada wafat.
  2. Terjadi perang saudara (Perang Paregreg dan Perang Bubat).
  3. Banyak kerajaan bawahan yang melepaskan diri.
  4. Mulai masuk pengaruh Islam dari Demak ke dalam masyarakat Majapahit.

Kerajaan Majapahit secara sederhana adalah istilah terkait dengan kerajaan yang mengesankan, karena secara sederhana adalah istilah terkait dengan kerajaan besar yang disegani oleh banyak negara asing dan membawa keharuman nama Indonesia sampai jauh ke luar wilayah Indonesia. Kerajaan Majapahit secara sederhana adalah istilah terkait dengan kerajaan nasional ke-2 setelah Sriwijaya.

Sumber Sejarah Kerajaan Majapahit

Peninggalan dari Kerajaan Majapahit diantaranya dalam bidang sastra secara sederhana adalah istilah terkait dengan Kitab Sutasoma dan Kitab Negara Kertagama yang dihimpun oleh Mpu Prapanca dan Mpu Tantular. Dalam kitab inilah tercamtum kalimat “Bhineka Tunggal Ika”, yang kemudian dijadikan semboyan Negara Republik Indonesia sampai saat ini. Pada masa ini pula banyak dibangun candi yang terkenal, seperti Candi Panataran, Candi Tikus, Candi Jabung, Candi Surawana.

Sumber Sejarah dari Kerajaan Majapahit antara lain:

Prasasti Butak (1294 M)

Memuat peristiwa runtuhnya Singasari dan perjuangan Raden Wijaya untuk mendirikan Majapahit.

Kidung Harsawijaya dan kidung Panji Wijayakrama

Berkisah perjuangan Raden Wijaya melawan Kediri dan tahun-tahun awal perkembangan Majapahit.

Kitab Pararaton

Menceritakan pemerintahan raja-raja Singasari dan Majapahit.

Kitab Negarakertagama

Menceritakan keadaan Majapahit masa pemerintahan Hayam Wuruk.

Raja-raja Kerajaan Majapahit

Raja-raja yang pernah memerintah

  • Raden Wijaya (1293-1309 M)
  • Kala Gemet (1309-1328 M)
  • Tribhuwanatunggadewi (1328-1350 M)
  • Hayam Wuruk (1350-1389 M)
  • Wikramawardhana (1389-1429 M)

Menarik lainnya

© 2024 Pengertian.Apa-itu.NET