Pengertian Bangsa Menurut Para Ahli

Berikut Ini Merupakan Pengertian Bangsa Menurut Para Ahli.

  • Ernest Renan (Perancis)

Bangsa merupakan suatu kelompok manusia yang berbefa dalam sebuah ikatan batin yang dipersatukan sebab mempunyai persamaan, cita-cita, dan sejarah yang sama.

  • Otto Bauer (Jerman)

Bangsa adalah suatu kelompok manusia yang mempunyai persamaan sebuah karakter sebab persamaan nasib serta pengalaman sejarah budaya yang tumbuh berkembangan dengan bersama tumbuh kembangnya bangsa.

  • Ben Anderson

Bangsa adalah komunitas politik yang dibayangkan dalam wilayah yang jelas batasnya serta berdaulat.

  • Hans Kohn

Bangsa itu tejadi kerena adanya persamaan bahasa, ras, adat istiadat serta Agama yang menjadi pembeda antara bangsa satu dengan bangsa yang lainnya.

Menarik lainnya

© 2023 Pengertian.Apa-itu.NET