Apa yang dimaksud dengan Klitelum

Klitelum (clitellum): Bagian atau daerah yang menyerupai pelana pada tubuh beberapa jenis Annelida (a.l. cacing pacet); sangat penting pada binatang yang dewasa seksual karena bagian ini mengeluarkan semacam selaput lendir di sekeliling tubuh binatang yang sedang berkopulasi; di dalam selaput itulah lalu terjadi fertilisasi sekaligus telur-telur berkembang

Menarik lainnya

© 2023 Pengertian.Apa-itu.NET